Tentang kami
Selamat Datang di
tiketkapllaut.com
Tiketkapallaut.com adalah salah satu lini usaha PT. Al Yaubi yang bergerak dibidang agen resmi penjualan tiket penumpang maupun kendaraan melalui kapal laut jenis RORO. Perusahaan kami sudah berdiri sejak tahun 2003 dan sudah terpercaya dalam jasa penyediaan tiket dan pengiriman kendaraan dari Surabaya ke wilayah Kalimantan, Sulawesi dan wilayah lainya di seluruh Indonesia.
Kami bekerjasama dengan hampir seluruh perusahaan pelayaran kapal jenis RORO antara lain :
1. PT. PELNI
2. PT. Dharma Lautan Utama
3. PT. Jembatan Nusantara
4. PT. Atosim Lampung Pelayaran
5. PT. Berlian Lautan Samudra
Dan beberapa pelayaran lainnya dengan Armada kapal dan fasilitas di kapal yang memang diperuntukkan khusus untuk penumpang dan kendaraan. Konsep dan strategi bisnis tiketkapallaut.com telah kami rancang sudah dari beberapa tahun silam, kami sadar kebutuhan masyarakat untuk perjalanan keluar pulau sering mengalami kendala saat mencari tiket yang murah dan terpercaya terutama saat mudik, serta kemudahan teknologi saat ini semua sudah dilakukan melalui gadget sedangkan situs resmi untuk pemesanan tiket khususnya kapal laut masih sedikit